3D2N Bandung Tour
3D2N Bandung Tour
TOUR PROGRAM
HARI KE – 1 : Dropp Hotel
Setibanya di Bandara Husein Satranegara Bandung, langsung check in Hotel.
HARI KE – 2 : Tangkuban perahu -The Ranch -Floating Market -Saung Udjo (B/L/D)
Setelah breakfast, tamu akan dibawa ke TANGKUBAN PERAHU, kemudian makan siang di Warung kampung Lembang. Setelah itu menuju THE RANCH, FLOATING MARKET, selanjutnya menuju SAUNG UDJO untuk melihat pagelaran kesenian jawa barat, setelah itu makan malam di Stone Café, kembali ke hotel.
HARI KE -3 : Gedung sate – Braga –Toko tiga – FO Dago & Riau – Kartika Sari (B/L)
Setelah sarapan pagi check out hotel, kemudiantamuakandibawamenuju Gedung Sate (PhotoStop), Gedung Merdeka (Gedung Asia Afrika), melintasi Jalan Braga (Bandung Tempo Doeloe) setelah itu Shopping d FO Toko tiga, kemudian makan siang di Sambara, dilanjutkan shopping di FO Riau & Dago, dan terakhir menuju Kartika Sari untuk membeli Oleh-oleh khas bandung, transfer out to Airport Husein sastranegara bandung
TOUR SELESAI
HARGA PAKET
850.000,-Nett/pax
Keterangan :
- Harga termasuk :
- Tourism BUS Transport (2 Unit 30 Seat)
- Dropping dari bandara husein ke hotel (14 Februari 2014)
- Mineral Water Selama di Perjalanan
- 2 Malam Hotel Zodiak Soetami
- 2 Breakfast, 2 x Lunch, 1 x Dinner (restoran sesuai yang tercantum di itenerary)
- TiketMasuk Tourism Object / Entrance Fee
- Tour Guide
- 1 orang FOC (Free of Charge)
- Harga Tidak Termasuk : Tiket Pesawat, Airport Tax, Biaya Pribadi (Telepon, Internet, Laundry, Mini bar, Room Service), tipping Guide, Surcharge atau Biaya tambahan pada periode High Season & Peak Season (liburan sekolah Juni-Juli, Agustus, Lebaran, Imlek, Natal & Tahun Baru).
- Harga diatas untuk PRIVATE TOUR (tidak di gabung dengan tamu lainnya)
- Ketentuan Harga untuk anak-anak (3-11 tahun) :
- Bayi / Infant (0-3 tahun) tidak dikenakan biaya
- Anak Umur 4-6 tahun tanpa extra bed = 50% dari harga
- Anak Umur 7-11 tahun tanpa extra bed = 75% dari harga
- Anak Umur 7-11 tahun dengan Extra bed = Full Payment